Home / Relaksasi / Renungan (page 74)

Renungan

January, 2012

  • 8 January

    Dualitas Dharma-Adharma

    Selama masih hidup di “dalam” dunia ini, manusia tidak bisa bebas dari dualitas. Dualitas adalah the building blocks of life – batu bata yang diletakkan dengan posisi saling menyilang. Posisi yang menyilang itu justru memberi kekuatan pada Bangunan Kehidupan. Jika disusun rapi, Bangunan menjadi rapuh. 

  • 8 January

    Nilai-nilai Budaya Sebagai Perekat Bangsa

    Nilai-Nilai Budaya adalah Perekat yang sangat kuat untuk mempersatukan suatu Bangsa. Hal ini disadari betul oleh para founding fathers bangsa kita, maka mereka membangun negara diatas landasan kebudayaan.

  • 2 January

    Penderitaan Dapat Diakhiri

    Cukup sudah penderitaan ini, kita sudah cukup menderita… Pertanyaannya sekarang adalah: bagaimana mengakhirinya? Bisakah ini diakhiri? Dan jika bisa bagaimana mengakhirinya? 

  • 2 January

    Hastina Dulu – Hastina Sekarang

    Hastinapura. Ibu Kota Negara yang Korup...... Pemimpinnya, Dhritrashtra, seorang buta. Padahal, nama itu berarti “Seorang yang Memiliki Visi”. Seorang raja diharapkan dapat melihat lebih jauh, lebih luas dan lebih dalam. Dhritrashtra tidak memenuhi syarat, namun ia tetap memimpin! 

  • 1 January

    Menemukan dirimu

    Mulat sarira, sebuah istilah yang sering dikutip oleh masyarakat Bali;  telah dipilih sebagai tema dari Festival Seni Bali tahun ini. Artinya introspeksi diri, mulat sarira bukan sekedar konsep, dogma, atau doktrin agama tertentu, tapi sebuah ajakan bagi seluruh umat manusia, terlepas dari perbedaan latar belakang agama, status sosial, ras, ideologi politik dan ekonomi untuk “kembali ke akarnya dan menemukan dirimu.”

  • 1 January

    Menemukan Makna Hidup

    Kesemuanya dharma (tindakan tepat), artha (keamanan sosial), kama (kenyamanan dasar) dan moksha atau kebebasan – lazimnya dianggap sebagai empat purushartha, empat pilar terpenting dari struktur kehidupan manusia. 

December, 2011

  • 6 December

    Kisah Tuan dan Nyonya Diktator

    “Umumnya mereka merasa pahit dan lebih memusatkan pikiran pada aspek pengkhianatan ini ketimbang menyesal.” SATU pelajaran dari dua revolusi yang getarannya hingga kini masih mengguncang negara-negara Arab: Nyonya Diktator lebih pintar membaca keadaan dan lebih cekatan bergerak daripada Tuan Diktator. Tentu saja kita tidak hanya membicarakan seorang Nyonya Zine el-Abidine ...

  • 4 December

    Nasehat Syaikh Abdul Qadir al-Jailany: Jihad Terbesar

    بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى مُحَمَّدٍ وَاٰلِهِ مَعَ التَّسْلِيْمِ وَبِهِ نَسْتَعِيْنُ فِى تَحْصِيْلِ الْعِنَايَةِ الْعَآمَّةِ وَالْهِدَايَةِ التَّآمَّةِ، آمِيْنَ يَا رَبَّ الْعَالَمِيْنَ Bismillãhirrahmãnirrahîm Washshalãtu wassalãmu ‘alã Muhammadin wa ãlihî ma’at taslîmi wabihî nasta’înu fî tahshîlil ‘inãyatil ‘ãmmati wal-hidãyatit tãmmah, ãmîn yã Rabbal ‘ãlamîn. “Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih ...

  • 2 December

    Pendidikan Sufi Anak-anak Kita

    Berbagai pertanyaan muncul dari kalangan orang tua, yang berhasrat agar jiwa anak-anaknya tumbuh dalam pantulan Cahaya Allah Hasrat yang sungguh wajar dan mulia, karena anak-anak kita adalah diri kita di masa depan, harapan-harapan kesalehan yang disebut dalam Al-Qur’an sebagai generasi yang “Qurrotu A’yun” (menyejukkan matahati). Kemudian generasi itu disebut sebagai ...