“Anak ibarat kertas putih, tinggal orang tualah nantinya yang akan memberikan warna.” Tentunya kalimat tersebut sudah familiar di telinga kita, dan bahkan sudah menjadi suatu pegangan untuk membentuk karakter anak itu sendiri. Artinya, terserah bagaimana orang tua, keluarga, lingkungan, dan guru yang akan mewarnai hidupnya. Entah dijadikan baik atau buruk, ...
September, 2018
July, 2018
-
28 July
Orangtua dan Guru
Jika anak berprestasi, orangtua biasanya menepuk dada dengan bangga bahwa itu adalah hasil didikannya. Kalau anak bandel, orangtua menyalahkan para guru. Menuduhnya tidak becus dalam mendidik anak. Orangtua lupa kalau pendidikan itu bukan hanya di sekolah, tapi juga di rumah. Jika ada tindakan pendisiplinan dari guru kepada murid, meskipun hanya ...