Akhir-akhir ini di beberapa kota besar, khususnya Jakarta, banyak dijumpai depot-depot pengisian air isi ulang dengan harga yang seragam: Rp4.000,- per galon. Sementara, di lain pihak, banyak iklan yang menawarkan teknologi air isi ulang tersebut dengan harga mulai Rp 8 jutaan sampai Rp 56 jutaan. Mengapa rentang harga begitu besar? ...
December, 2011
-
4 December
Makan Sehat Ala Prof. Hiromi
Tidak ada makhluk di dunia ini yang ketika sudah dewasa masih minum susu -kecuali manusia. Lihatlah sapi, kambing, kerbau, atau apa pun: begitu sudah tidak anak-anak lagi tidak akan minum susu. Mengapa manusia seperti menyalahi perilaku yang alami seperti itu? Prof Hiromi “Itu gara-gara pabrik susu yang terus mengiklankan ...
-
4 December
Dinamika Kehidupan di Libya
Sirte, 28 Maret 2011 Lidia turun dari mobil dengan tubuh lusuh, rambut acak-acakan dan mata merah karena tidak tidur beberapa malam. Setelah melakukan perjalanan jauh dari Tripoli akhirnya sampai juga di Sirte, kampung halaman tempat Muamar Gaddafi menghabiskan hari-harinya saat kecil dulu, tak menyangka Gaddafi kecil yang dulunya lugu dan ...
-
4 December
Efek Kesehatan dari Pikiran Negatif
Jika sering membiarkan diri kita stress maka kita akan mengalami gangguan pencernaan. Jika sering khawatir, kita bisa terkena sakit punggung. Jika mudah tersinggung maka kita akan terkena insomnia (susah tidur). Jika sering kebingungan, akan terkena sakit tulang belakang bagian bawah. Jika sering membiarkan rasa takut yg berlebihan, akan mudah terkena ...
-
4 December
Jadwal Tubuh Membuang Racun
Pada waktu-waktu tertentu, sistem tubuh kita membuang racun di dalamnya. Bila kita mengenali jadwalnya, kita dapat memaksimalkan pembuangan racun tersebut. Karena misalnya, tidur terlalu malam atau bangun terlalu siang, bisa mengacaukan proses pembuangan zat zat tidak berguna. Selain itu, dari tengah malam sampai dengan pukul 04.00 dini hari adalah waktu ...
-
3 December
Manusia dan Penderitaan
Penderitaan akan dialami oleh semua orang, hal itu sudah merupakan “risiko” hidup. Penderitaan termasuk realitas dunia dan manusia. Intensitas penderitaan bertingkat-tingkat ada yang berat ada juga yang ringan. Namun peranan individu juga menentukan berat tidaknya intensitas penderitaan. Suatu peristiwa yang dianggap penderitaan bagi orang lain. Dapat pula suatu penderitaan merupakan ...
-
3 December
Intel Juga Manusia
Tahukah Anda, di usia republik yang hampir 66 tahun, Indonesia belum memiliki Undang-Undang Intelijen. Baru pada masa pemerintahan Presiden Megawati Soekarnoputri otoritas institusi intelijen negara, Badan Intelijen Negara (BIN), diatur melalui peraturan presiden. Hingga kini semua Badan Intelijen Negara tidak memiliki payung undang-undang untuk melaksanakan tugas-tugas mereka. Hiruk-pikuk mengenai perlunya ...
-
2 December
Seks Virtual Rasa Pariporno
A.A. Ariwibowo Jakarta (ANTARA News) – “Jangan sampai sidang paripurna jadi sidang pariporno,” tulis Wakil Ketua DPR Pramono Anung di akun Twitter-nya ketika merespons gaduh publik seputar ulah anggota Komisi V DPR asal Fraksi PKS, Arifinto, yang tertangkap kamera tengah membuka konten porno. Sidang pariporno berujung kepada fakta paripurna bahwa ...
-
2 December
Pendidikan Sufi Anak-anak Kita
Berbagai pertanyaan muncul dari kalangan orang tua, yang berhasrat agar jiwa anak-anaknya tumbuh dalam pantulan Cahaya Allah Hasrat yang sungguh wajar dan mulia, karena anak-anak kita adalah diri kita di masa depan, harapan-harapan kesalehan yang disebut dalam Al-Qur’an sebagai generasi yang “Qurrotu A’yun” (menyejukkan matahati). Kemudian generasi itu disebut sebagai ...