Home / Budaya / Asal Usul (page 5)

Asal Usul

September, 2013

  • 22 September

    Kaliyuga, Ramalan Jayabaya dan Ramalan Sabdo Palon (III)

    Karakter Manusia Setiap Masa 1. Pada masa Satyayuga, kesadaran umat manusia akan Dharma(kebenaran, kebajikan, kejujuran) sangat tinggi. Budaya manusia sangat luhur. Moral manusia tidak rusak. Kebenaran sangat dijunjung tinggi sebagai aturan hidup. Hampir tidak ada kejahatan dan tindakan yang melanggar aturan. Maka dari itu, masa tersebut disebut juga ‘masa keemasan’. ...

  • 16 September

    KALIYUGA, RAMALAN JAYABAYA dan RAMALAN SABDOPALON (II)

    CIRI-CIRI  KALIYUGA. Saat ini kita  berada dalam masa kali atau yang sering disebut sebagai masa besi. Besi adalah logam yang keras yang mudah menjadi karatan atau korosi. Sering juga orang menyebut masa ini masa edan.  Menurut Bhagawata Purana, setelah berakhirnya masa keemasan gerakan Sankiran Sri Caitanya Mahaprabhu yang akan berlangsung ...

  • 16 September

    KALIYUGA, RAMALAN JAYABAYA dan RAMALAN SABDOPALON (I)

    Kaliyuga telah berlangsung 5115 tahun, karena itu kalau terjadi hal-hal yang “aneh-aneh”  atau “tidak wajar”, bukanlah lagi merupakan hal yang aneh. Ambillah contoh : Presiden tidak satya wacana seperti dalam hal rangkap jabatan, Anak pejabat menabrak orang sampai yang tertabrak mati hanya kena hukuman percobaan (yang kalau orang awam bilang anak ...

  • 10 September

    Mitologi Sang Ratu Kidul

    Di dalam karaton banyak ditemukan berbagai macam lambang dalam segi kehidupan, dimulai dari bentuk dan cara mengatur bangunan, mengatur penanaman pohon yang dianggap keramat, mengatur tempat duduk, menyimpan dan memelihara pusaka, macam pakaian yang dikenakan dan cara mengenakannya, bahasa yang harus dipakai, tingkah laku, pemilihan warna dan seterusnya. Karaton juga ...

July, 2013

  • 19 July

    20 Strategi Perang Orang Sunda Abad Ke-16

    Strategi orang Sunda dulu dalam berperang, belumlah banyak dibahas, Naskah Sanghyang Siksakandang Karesian hanya menyebutkan nama-nama strategi perang yang diterapkan paling tidak sampai abad ke-16. Dalam Sanghyang Siksakandang Karesian disebutkan, hanya panglima peranglah yang tahu 20 strategi ini. (Saleh Danasasmita, dkk., 1987) 1. Makarabihwa. Cara mengalahkan musuh dengan tidak berperang. ...

June, 2013

  • 20 June

    Asal-Usul Bangsa Nusantara (Asli keturunan Nabi Nuh AS)

    Pada kesempatan ini, kembali saya mengajak para pembaca sekalian untuk mengulik sejarah Nusantara. Dan untuk kali ini saya pun mengajak Anda sekalian untuk menelusuri asal usul bangsa kita. Karena yakinlah bahwa Anda akan semakin bangga menjadi orang Indonesia, sehingga tidak perlulah terlalu mengagungkan bangsa-bangsa lain. Karena sejatinya kita ini adalah ...

  • 4 June

    Kisah Nyi Roro Kidul

    Nyi Roro Kidul atau Kanjeng Ratu Kidul adalah sebuah cerita legendaris Indonesia, yang dikenal sebagai Ratu Laut Selatan Jawa (Samudera Hindia atau Samudra selatan dari pulau Jawa) Dia juga disebut sebagai permaisuri dari Sultan Mataram, dimulai dengan Senopati dan berlanjut sampai sekarang. Nyai Roro Kidul memiliki banyak nama yang berbeda, ...

April, 2013

  • 5 April

    UGA

    Oleh : Nandang Rusnandar Penelitian yang mendalam mengenai ‘uga’ pada umumnya dan Uga Bandung pada khususnya masih terbatas sekali dilakukan, walaupun ada hanya sebatas tulisan lepas berupa artikel dalam media massa. Demikian juga halnya dengan penelitian yang secara khusus mengenai Uga Bandung sebagai Pengetahuan Orang Sunda dalam Memprediksi dan Mengantisipasi ...

March, 2013

  • 21 March

    Citarum Dulu dan Kini

    Nandang Rusnandar, 27 Juni 2008. (Belantara) Citarum Purba dan Asal-usulnya. Citarum adalah nama sebuah sungai besar dan panjang di daerah Jawa Barat, panjangnya (± 225 kilometer). Ia berhulu di Cisanti, lereng Gunung Wayang – salah satu anak Gunung Malabar – daerah Bandung Selatan. Alurnya mengikuti cekungan Bandung ke arah utara, ...

February, 2012

  • 19 February

    Ajaran Falsafah Ketuhanan dan Kemanusiaan dari Situs Gunung Padang

    http://www.kalangsunda.net/situsgunungpadang.htm Jauh sebelum jaman Megaliticum, di daerah Tatar Sunda sudah berpenduduk yang disebut manusia Sunda yang menganut agama Sunda dan menjalankan tatanan yang disusun menjadi tatanan Sunda. Kepercayaan mereka mengenai Tuhan yaitu wujud gaib yang tak dapat digambarkan dan tidak mampu manusia memberi nama-Nya, karena tidak dapat dibanding-bandingkan dengan sesuatu ...