Home / Agama (page 86)

Agama

July, 2019

  • 21 July

    Pedoman Hidup

    Oleh : H Derajat Karena cinta kasihku kepadamu, ingin kusampaikan sebuah hadist Qudsi menyangkut takdir pada kehidupan kita, hal ini tentunya untuk menjawab keresahan hati kita semua ketika berhadapan dengan sesuatu yang menggusarkan. Semoga Allah mengasihimu wahai sahabatku. Dalam Hadist Qudsi-Nya, Allah berfirman kepada Nabi Musa as : “Wahai Musa ...

  • 20 July

    Munajat Antar Engkau dan Allah

    Oleh : H Derajat Sahabatku, di saat kemuliaan tidak tergantung pada nasab keturunanmu, sahabatmu, karib kerabatmu, keluargamu maka yang tinggal adalah dirimu dengan segudang kehinaan mu, kerendahan mu dihadapan kemuliaan Allah Tuhanmu. Hanya rintihan inilah yang sebaiknya kau lantunkan padaNya. Inilah munajat seorang yang mulia justru karena selalu memposisikan dirinya ...

  • 15 July

    Berlarilah Kepada Allah, Fitnah Zaman Telah Mencekik Engkau Wahai Sahabat

    Oleh : H. Derajat Sahabatku, sungguh saat ini kita sedang berada pada kegusaran yang sangat dahsyat. Yaitu terjauhnya kita dari nikmatnya mengenal Allah. Sangat sedikit para kaum cerdik pandai dari semua kalangan mengajak kita untuk mengenal Dia Yang Maha Pengasih. Kita hanya disuguhkan pada program-program yang katanya bisa mensejahterakan dan ...

  • 13 July

    Membuka Aib Sendiri Setelah Sebelumnya Allah Tutup

    Segala puji hanya milik Allah ‘Azza wa Jalla. Shalawat serta salam semoga senantiasa dilimpahkan kepada Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi was sallam kepada istri-istri beliau dan seluruh sahabatnya Ridwanullah alaihim ajma’in. Sudah menjadi fitrah dasar setiap insan yang jiwanya masih lurus/hanif, bahwa setiap orang enggan aibnya dibuka oleh orang lain. Namun ...

  • 10 July

    Prasangka Baik Rasulullah SAW terhadap Orang yang Bersyahadat

    Oleh : H. Derajat Sahabatku, sebelum aku mulai kisah yang penuh dengan hikmah pedoman kehidupan dengan sesama muslim ada baiknya kita memahami dulu hadits Qudsi berikut ini : Dalam hadits qudsi, Allāh Subhānahu wa Ta’ālā berfirman: أَنَا عِنْدَ ظَنِّ عَبْدِي بِي فَلْيَظُنَّ بِي مَا شَاءَ “Sesungguhnya Aku tergantung persangkaan hamba-Ku. ...

April, 2019

  • 12 April

    Rumi: Mana yang Lebih Mulia?

    SETIAP bangunan suci pasti didirikan dengan suatu tujuan tertentu. Sebagian dibuat untuk menampilkan kepemurahan pembangunnya. Sebagian agar pembangunnya dikenal, dan sebagian lagi mengharapkan imbalan-imbalan di akhirat kelak. Namun tujuan yang sesungguhnya dari bentuk-bentuk penghormatan terhadap para kekasih Allah dan memperindah makam-makam mereka, seharusnya adalah Allah. Para kekasih Allah sendiri tidak ...

  • 4 April

    Isra Mi’raj; Sebuah Perjalanan Menggapai Kemurnian

    Pendahuluan Isra Mi’raj bukanlah sebuah imajinasi seorang manusia yang hanya menampilkan kebohongan sejarah keagamaan. Tetapi justru ia lebih dari sekedar peristiwa alam lahiriyah dan bathiniyah dan merupakan sebuah fenomena kekuatan Maha Ruh yang mengendalikan alam kasat mata. Sebuah fakta keagamaan yang otentisitas sejarahnya sangat jelas tertulis dalam Kitab Suci Al-Qur’an ...

  • 3 April

    Isra Mi’raj; Peristiwa Metamorfosa Akal

    Isra Dari sebagian definisi pada umumnya, barangkali sedikit bisa kita “raba” tentang pengertian umum dari akal. Pada intinya, bahwa akal itu merujuk kepada sesuatu yang berada di dalam diri kita. Bukan benda otak berupa daging yang letaknya di dalam kepala, tapi berupa keberadaan abstrak yang menuntun manusia untuk berpikir dan ...

  • 2 April

    Cinta Tuhan

    Pada hari-hari suram dan kurang menguntungkan ini, ketika hati kita dipenuhi dengan permusuhan, ketika ruh kita sakit, ketika kebencian dan pertentangan di luar kendali, jelas sekali bahwa kita butuh cinta dan kasih sayang seperti kita butuh air atau udara. Tampaknya kita telah melupakan cinta; apalagi, kasih sayang adalah kata yang ...

  • 1 April

    Cinta Untuk Umat Manusia

    Cinta adalah obat mujarab; manusia hidup dengan cinta, menjadi bahagia oleh karena cinta dan membuat orang-orang sekeliling bahagia dengan cinta. Dalam kamus kemanusiaan, cinta adalah kehidupan; kita merasakan dan mengindra satu sama lain dengan cinta. Allah swt belum menciptakan hubungan yang lebih kuat dari pada cinta, mata rantai yang mengikat ...