Home / Agama (page 141)

Agama

June, 2015

  • 29 June

    Salah Faham terhadap Dunia Sufi (3)

    Orang Sufi anti Syurga dan Tidak Takut Neraka? Diantara tuduhan yang dilontarkan kepada kaum Sufi, bahwa dalam tasawuf, seorang Sufi itu tidak mau syurga dan tidak takut neraka. Padahal Rasulullah pernah berharap syurga dan dihindarkan dari neraka. Rasulullah paripurna saja masih demikian, kenapa kaum Sufi enggan dengan syurga dan tidak ...

  • 29 June

    Salah Faham terhadap Dunia Sufi (2)

    Tuduhan terhadap Dunia Wali Mereka menuduh kaum Sufi, dengan suatu tudingan keliru. Diantara tudingan mereka yang kontra pada dunia Sufi, tentang Kewalian antara lain: Sufi dituduh mengutamakan Wali daripada Nabi. Para Wali dianggap sama dengan Allah dalam setiap sifatNya, bermula dari salah paham mereka mempersepsi tentang ragam dunia Wali dengan ...

  • 29 June

    Salah Faham terhadap Dunia Sufi (1)

    بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى مُحَمَّدٍ وَاٰلِهِ مَعَ التَّسْلِيْمِ وَبِهِ نَسْتَعِيْنُ فِى تَحْصِيْلِ الْعِنَايَةِ الْعَآمَّةِ وَالْهِدَايَةِ التَّآمَّةِ، آمِيْنَ يَا رَبَّ الْعَالَمِيْنَ Bismillâhirrahmânirrahîm Wasshalâtu wassalâmu ‘alâ Muhammadin wa âlihî ma’at taslîmi wabihî nasta’înu fî tahshîlil ‘inâyatil ‘âmmati wal-hidâyatit tâmmah, âmîn yâ Rabbal ‘âlamîn. “Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih ...

  • 28 June

    Rekayasa Tuduhan Terhadap Ulama Sufi

    Banyak kalangan yang terus menerus menuduh kaum Sufi terutama para Ulamanya, melalui berbagai rekayasa dan kalimat-kalimat, wacana yang disandarkan kepada para Ulama tersebut, sehingga mengesankan betapa para Ulama Sufi telah sesat. Rekayasa yang penuh dengan kezaliman ini telah disebarkan oleh musuh Islam, sekaligus mereka yang anti tasawuf. Di bawah ini ...

  • 21 June

    Siapa Paling Dekat Dengan Tuhan?

    Tokoh agama Islam, Kristen, dan Budha sedang berdebat. Gus Dur tentu sebagai wakil dari agama Islam. Kala itu diperdebatkan mengenai agama mana yang paling dekat dengan Tuhan ? Seorang biksu Budha menjawab duluan. “Agama sayalah yang paling dekat dengan Tuhan, karena setiap kita beribadah ketika memanggil Tuhan kita mengucapkan ‘Om’. ...

  • 21 June

    Salah Paham Dalam Mengartikan Wacana

    Diantara tudingan yang dilontarkan oleh mereka yang anti tasawuf adalah kata-kata atau wacana yang muncul dari Ulama sufi yang dianggap menyimpang dari Qur’an dan Sunnah. Kedalaman-kedalaman Hikmah yang muncul dari ucapan para Sufi ternyata diartikan secara general dan tekstual begitu saja sehingga menimbulkan salah paham, baik bagi para Sufi pemula ...

March, 2015

  • 14 March

    Yang Penting Jumpa Allah

    Setelah Abu Bakar dipilih menjadi khalifah, Abu Sufyan datang menghadap Ali bin Abi Thalib RA. Dengan penuh kemarahan ia berkata,”Mengapa kekhalifahan diserahkan kepada orang yang paling rendah status dalam kabilah Quraisy dan orang yang paling terhina (Abu Bakar RA)”. Kemudian ia melanjutkan kata-katanya dengan rasa marah, “Demi Allah, jika kamu ...

  • 14 March

    Sufi Sudah Dikenal Zaman Pra Islam

    Bantahan Terhadap Orang Yang Berkata : “Kami Tidak Pernah Mendengar Nama Sufi Sebelumnya dan Nama Itu Tentu Nama Baru Diciptakan” Jika ada seseorang bertanya, “Kami tidak pernah mendengar istilah ash-Shufiyah dikalangan sahabat Rasulullah saw., tidak juga di kalangan kaum setelah mereka (tabi’in). Sedangkan yang kami ketahui hanyalah sebutan ‘Ubbad (Ahli ...

  • 14 March

    Mari Saling Memaafkan

    Sudah lama saya tidak menyapa saudara semua disini karena sudah hampir setahun saya tidak menulis apa2 disini. Kalaupun ada tulisan dalam setahun ini tidak seperti dua tahun lalu saat dengan semangat membuat blog ini. Semangat yang aku miliki berasal dari Dia dan hanya Dia pula yang bisa mengembalikan semangat itu. ...

  • 4 March

    Murid yang Tamat Berguru

    Berikut adalah cerita sufi tentang seorang murid yang telah tamat berguru. Cerita ini seringkali disampaikan oleh Guru saya kepada murid-muridnya. Biasanya cerita ini disampaikan kepada murid-murid yang masih tinggal bersama Beliau di Surau. Suatu ketika anak surau yang berjumlah 35 orang itu dikumpulkan. Maklum, para pengabdi itu pun sudah dewasa ...